Polsek Telukjambe Timur Lakukan Patroli Prekat di Jalan Raya Interchange Karbar

    Polsek Telukjambe Timur Lakukan Patroli Prekat di Jalan Raya Interchange Karbar

    Polres Karawang - Pawas Piket Polsek Telukjambe Timur, Iptu Dindin Mardiana beserta Aiptu H M Akbar N dan Bripka Arief Yoga melakukan Patroli Prekat di Jalan Raya Interchange Karbar Desa Sukamakmur, Telukjambe Timur, Karawang, Selasa (4/11/2025).

    Kapolsek Telukjambe Timur, Kompol Iis Puspita mengungkapkan bahwa pihaknya akan terus berupaya meningkatkan kewaspadaan ketika berpatroli di wilayah hukum.

    "Kami terus berupaya memberikan pengamanan di wilayah hukum kami, agar situasi berlangsung aman dan kondusif, sekaligus terhindar dari tindak kejahatan jalanan, " tegas Srikandi Polri itu.

    Tak hanya itu, kegiatan patroli ini juga bertujuan untuk mengantisipasi C3, aksi tawuran, balapan liar, aksi premanisme maupun gangguan kamtibmas lainnya di sepanjang Jalan Raya Interchange Karbar.

    Karena itu, Kompol Iis Puspita, selaku Kapolsek Telukjambe Timur mengarahkan jajarannya, melaksanakan Patroli Prekat guna mengantisipasi C3 dan gangguan kamtibmas secara presisi di wilayah hukum.

    "Patroli dilakukan secara mobile untuk memonitoring setiap hal-hal yang dianggap mengganggu keamanan dan ketertiban, " pungkas Kapolsek.

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Giat Sambang ke Kantor Desa...

    Artikel Berikutnya

    Polda Jabar Gelar Bakti Kesehatan di Cikole,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Pedes Melaksanakan Patroli Dan Meningkatkan Keamanan Di Lingkungan Masyarakat
    Aiptu Tarjono Gatur Lalin Sore di Bawah Fly Over Cikampek Cegah Kemacetan 
    Bhabinkantibmas Polsek Cikampek Aipda Ginanjar Sambang Warga Kamurang Himbau Kantibmas 
    Patroli Pagi Polsek Cikampek Sasar Supir Angkot Waspada C3 
    Antisipasi Gukantibmas, Patroli Siang Polsek Cikampek Pesan Kantibmas Security 
    Polres Karawang Sambut Kunjungan Kerja Tim Kompolnas Dalam Rangka Pengawasan Kesiapan Pelaksanaan Ops Nataru Tahun 2025 
    Kapolda Sumut Tinjau Langsung Lokasi Pasca Bencana di Tapanuli Tengah, Pastikan Penanganan Berjalan Optimal
    Apel Gabungan Unsur Muspika kecamatan Pedes Dalam Rangka Pam Keamanan Di Pos Obyek Wisata Pantai Samudera Baru
    Tingkatkan Kedisiplinan Personil, Polsek Jatisari Gelar Gaktiblin
    Jajaran Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Gelar Ops KRYD Sasaran Minuman Keras
    Polres Karawang Sambut Kunjungan Kerja Tim Kompolnas Dalam Rangka Pengawasan Kesiapan Pelaksanaan Ops Nataru Tahun 2025 
    Kapolda Sumut Tinjau Langsung Lokasi Pasca Bencana di Tapanuli Tengah, Pastikan Penanganan Berjalan Optimal
    Apel Gabungan Unsur Muspika kecamatan Pedes Dalam Rangka Pam Keamanan Di Pos Obyek Wisata Pantai Samudera Baru
    Sambang Warga Bhabinkamtibmas, Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
    Anggota Polsek Batujaya Ciptakan Keamanan di Bank BRI Unit Batujaya dan mengantisipasi terjadinya Pencurian/Pembobolan ATM 
    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya melaksanakan Sambang dan Silaturahmi kepada masyarakat untuk memberikan arahan dan himbauan Kamtibmas
    Cegah TPPO, Anggota Polsek Rengasdengklok Berikan Pemahaman Kepada Masyarakat
    Kapolsek Batujaya Mengikuti Rapat Minggon tingkat Kecamatan Batujaya di Aula Kecamatan Batujaya
    World Surfing League (WSL) Krui Pro 2025 Resmi Di Buka, Polda Lampung Siap Mengamankan
    Anggota Patroli Polsek Rengasdengklok Melaksanakan Ngawangkong Bersama Petugas Ronda Malam

    Ikuti Kami