Polri Distribusi Bantuan Polri Capai 159 Ton, 12 Ribu Personel Dikerahkan

    Polri Distribusi Bantuan Polri Capai 159 Ton, 12 Ribu Personel Dikerahkan

    Untuk mempercepat penanganan bencana, Polri mengerahkan 12.103 personel di tiga wilayah terdampak. Selain itu, dukungan BKO diberikan melalui 301 personel tambahan di Aceh, 263 di Sumut, dan 704 di Sumbar.

    Bantuan kemanusiaan dari Mabes Polri telah mencapai 159, 35 ton, terdiri dari sembako, obat-obatan, perlengkapan sanitasi, kebutuhan bayi, pakaian layak, hingga kantong jenazah. Bantuan Polda jajaran juga terus mengalir, termasuk beras 158 ton, air mineral 9.611 dus, pakaian 60.226 pcs, serta ribuan barang kebutuhan darurat lainnya.

    Menurut Kombes Pol. Erdi A. Chaniago, Polri memastikan proses distribusi dilakukan secepat mungkin. “Seluruh bantuan kami gerakkan secara terkoordinasi agar tepat waktu dan tepat sasaran. Masyarakat tidak boleh menunggu terlalu lama dalam kondisi darurat seperti ini, ” jelasnya.

    Polri juga membuka 91 posko tanggap bencana di Aceh, Sumut, dan Sumbar, serta menghadirkan 20 dapur lapanganyang setiap hari menyalurkan makanan siap saji bagi ribuan pengungsi.

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas sosialisasikan Progpam Pelaporan...

    Artikel Berikutnya

    Cegah C3, Patroli Malam Polsek Cikampek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Banyusari Melaksanakan Sosialisasi QR Barcode ke Masyarakat Pengaduan Divisi Propam Polri Bidpropam Polda Jabar
    Kunjungi BRI Gempol Patroli Prekat Polsek Banyusari di Siang Hari
    Gelar Jumat Curhat, Polisi Banyusari Dengarkan Keluhan Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Sebar Pesan Kamtibmas Kepada Warga Binaan 
    Antisipasi Gukamtibmas di Malam Hari, Polsek Telagasari Gelar Patroli
    Polres Karawang Sambut Kunjungan Kerja Tim Kompolnas Dalam Rangka Pengawasan Kesiapan Pelaksanaan Ops Nataru Tahun 2025 
    Kapolda Sumut Tinjau Langsung Lokasi Pasca Bencana di Tapanuli Tengah, Pastikan Penanganan Berjalan Optimal
    Apel Gabungan Unsur Muspika kecamatan Pedes Dalam Rangka Pam Keamanan Di Pos Obyek Wisata Pantai Samudera Baru
    Jajaran Unit Reskrim Polsek Rengasdengklok Gelar Ops KRYD Sasaran Minuman Keras
    Prekat Polsek Banyusari Giat Patroli Jalan Raya Antisipasi Kejahatan
    Polres Karawang Sambut Kunjungan Kerja Tim Kompolnas Dalam Rangka Pengawasan Kesiapan Pelaksanaan Ops Nataru Tahun 2025 
    Kapolda Sumut Tinjau Langsung Lokasi Pasca Bencana di Tapanuli Tengah, Pastikan Penanganan Berjalan Optimal
    Apel Gabungan Unsur Muspika kecamatan Pedes Dalam Rangka Pam Keamanan Di Pos Obyek Wisata Pantai Samudera Baru
    Anggota Polsek Batujaya Ciptakan Keamanan di Bank BRI Unit Batujaya dan mengantisipasi terjadinya Pencurian/Pembobolan ATM 
    Anggota Polsek Batujaya dan Muspika Batujaya Ciptakan Keamanan Objek Wisata Pantai Pulau Putri Cikeong Batujaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya melaksanakan Sambang dan Silaturahmi kepada masyarakat untuk memberikan arahan dan himbauan Kamtibmas
    Cegah TPPO, Anggota Polsek Rengasdengklok Berikan Pemahaman Kepada Masyarakat
    Kapolsek Batujaya Mengikuti Rapat Minggon tingkat Kecamatan Batujaya di Aula Kecamatan Batujaya
    World Surfing League (WSL) Krui Pro 2025 Resmi Di Buka, Polda Lampung Siap Mengamankan
    Anggota Patroli Polsek Rengasdengklok Melaksanakan Ngawangkong Bersama Petugas Ronda Malam

    Ikuti Kami