Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Apel Sekaligus Pelayanan Pengamanan Ibadah Perayaan Natal Tahun 2025 Gereja Bhetel Tabernekel

    Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Apel Sekaligus Pelayanan Pengamanan Ibadah Perayaan Natal Tahun 2025 Gereja Bhetel Tabernekel

    Polres Karawang - Jelang perayaaan dan kegiatan ibadah Natal Tahun 2025, Polsek Rengasdengklok Polres Karawang melaksanakan Apel pelayanan pengamanan Gereja-gereja diwilayah hukum Polsek Rengasdengklok

    Apel pelayanan pengamanan, dipimpin langsung oleh Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi S.H di ikuti personil gabungan TNI, Polri, Satpol PP, BPBD, Organisasi kemasyarakatan dan anggota Linmas, Kamis (25/12/2025)

    Pelayanan pengamanan meliputi Sterilisasi di dalam maupun lingkungan gereja. Hal ini dilakukan sebagai upaya memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani dalam menjalankan ibadah Natal.

    Tak hanya sterilisasi, personel gabungan juga turut disiagakan untuk pengamanan selama kegiatan Ibadah di Perayaan Natal Tahun 2025. Salah satunya dilakukan di Gereja Bhetel Tabernekel (GBT) Dusun Warudoyong Desa Rengasdengklok selatan Kec.Rengasdengklok Kab.Karawang

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP. Fiki N Ardiansyah melalui Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi S.H mengatakan, kehadiran personel gabungan di setiap Gereja saat Perayaan Natal Tahun 2025 untuk menciptakan rasa aman dan nyaman. Terutama para jemaat Gereja di wilayah hukum Polsek Rengasdengklok

    “Pelayanan pengamanan ini, Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat kristiani yang melaksanakan kegiatan ibadah perayaan Natal tahun 2025 , " ujar Kompol Edi Karyadi, Kamis (25/12/2025)

    Kompol Edi Karyadi menegaskan, Perayaan Natal tahun 2025. diwilayah hukum Paepudin memastikan situasi perayaan Natal Tahun 2025 di wilayah hukum Polsek Rengasdengklok dipastikan aman

    “Kami dapat memastikan, Kegiatan perayaan Natal tahun 2025 berjalan aman dan lantar, Untuk itu kami mengajak seluruh elemen masyarakat, khususnya para pimpinan umat beragama untuk tetap menjaga persatuan, kebersamaan dan dapat saling bertoleransi sehingga akan tercipta rukun dan Damai, " pungkasnya

    Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah

    Noer

    Noer

    Artikel Sebelumnya

    Beri Rasa Aman dan Damai, Sinergi Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Rengasdengklok Laksanakan Rutin Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kodaeral X TNI AL Bentuk X Point UMKM Sebagai Wadah Strategis Pemberdayaan  Ekonomi Masyarakat
    Kapolsek Tirtajaya Ikut Bantu Warga membersihkan Saluran Irigasi
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Giat Cipta Kondisi KRYD dengan sasaran Minuman Keras dan Miras Oplosan
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Monitoring dan Pengamanan Kunjungan Kerja Bupati Karawang
    Anggota Polsek Tirtajaya Kontrol Keamanan Sekolah-sekolah di Wilayah Tirtajaya

    Ikuti Kami